Cara Ubah Performance Android Jadi Ringan

Sumber Gambar zerodollartips

Pada jaman modern seperti ini siapa sih yang tidak memiliki Handphone Android ?, tentunya dengan berkembangnya dunia teknologi saat ini merangsang manusia untuk memiliki dan menggunakan teknologi tersebut, dari mulai untuk menunjang usaha, komunikasi atau berdasarkan fungsi-fungsi yang lainnya tergantung pada pemiliki Android tersebut.

Tapi tak menutup kemungkinan ketika kita sudah memiliki Android tidak memiliki masalah, masalah yang paling dikeluhkan oleh sebagian para pemilik android yaitu performa kinerja android yang kurang baik, nah kali ini admin akan membahas atau memberikan tips buat kalian agar Smartphone yang kamu miliki kinerjanya lancar jaya, yuk kita simak 

Analisa Kebutuhan Anda
Pada tahap pertama analisa kebutuhan anda terlebih dahulu, seperti halnya anda ingin membeli smartphone tersebut untuk kebutuhan Game, Usaha atau hanya untuk chat biasa saja, semua kebutuhan memiliki jenis yang berbeda dan performance yang berbeda juga, kita harus sesuaikan jenis hangphone sesuai dengan apa yang kita butuhkan.

Memilih Jenis SmartPhone (Android)
Pada tips kedua tentu saja kita harus memilih android yang sesuai dengan tipe kita, kita bisa mencari referensi-refernsi di internet terkait smartphone yang kita inginkan, biasanya ketika kita ketikan jenis smartphone yang kita inginkan maka akan muncul spesifikasi dari handphone tersebut, nah perhatikanlah segala ulasan spesifikasi tersebut.

Pilih Merk SmartPhone Yang Berkualitas
Pada tahap ketika silahkan kalian pilih merk pabrikan dari produk Smartphone yang akan kalian beli, ini sangat menentukan karena kita tidak mungkin memilih merk Brand yang kurang baik, tapi itu dikembalikan lagi kepada kalian semua.

Selalu Lakukan Backup File Pada SmartPhone Anda
kadang sebagian dari pengguna kebiasaan menggunakan smartphone itu berbeda-beda, dari yang hobi motret, membuat video, atau bermain game, ini bisa berdampak pada kinerja smartphone anda, tips yang paling dianjurkan yaitu segeralah backup file anda yang terdapat pada smartphone anda, bisa kita pindahkan ke Komputer atau Media Storage lain seperti Memory Card, Flashdisk, Atau Google Drive.

Lakukan Update Pada Sistem Operasi SmartPhone Anda
melakukan pembaharuan pada sistem operasi SmartPhone kita sangatlah berpengaruh pada kinerja Hanhphone kita, karena dengan adanya update itu akan memperbaiki sistem yang kurang baik pada sistem yang lama.

itulah beberapa  tips membuat smartphone kalian jadi ringan, cara diatas hanya beberapa bagian kecil saja anda bisa juga mencari referensi dari web lain yang lebih akurat.


Lebih baru Lebih lama